Tiga Tahun
Lewat Maghrib, sudah berganti hari. Tak apa ya? 15 Shafar, 3 tahun yang lalu. Ditambah namamu, ada di balik cincin yang kau beri untukku. Dua buah hati, dan berbagai kenangan. Semua kesabaran, kelapangan dada, dan bahumu untuk lelah, tangis, dan bahagiaku. Terimakasih cinta, atas perjalanan […]